Pengganti Antar Waktu PAW Desa jambelaer Kecamatan Dauwan Kabupaten Subang Berjalan Dengan Tertib

Daerah245 Dilihat

PELAKSANAAN PAW DI DESA JAMBELAER BERLANGSUNG SUKSES

 

MK Tipikor.id _ Subang Jawa Barat.

Bertempat di aula desa jambelaer berlangsung pelaksanaan pemilihan kepala desa antar waktu (paw) tahun 2025 . Pelaksanaan pergantian antar waktu kepala desa jambelaer kali ini berlangsung hari minggu 19 01 25 . Dalam acara ini di hadiri unsur muspika kecamatan dawuan di antaranya camat dawuan ganjar taufik danràmil dawuan kapten inf Alexgro juga kapolsek kalijati Akp teguh dan jajaran nya babinsa dan babinmas juga pjs kades desa jambelaer ujang sarnita san selain itu nampàk hadir kadis pemdes drs heri sopandi msi juga kàbid pemdes miftah . Sebelum acara di mulai di awali acara sambutan dari panitia dan camat dawuan ganjar taufik juga kapolsek kalijati Akp Teguh selanjutnya yang dilanjutkan arahan arahan dari panitia pilkades ujang rohmat . Dalam sambutan nya camat dawuan mengajak agar pelaksanaan pemilihan kepala desa atar

waktu ini berjalan aman damai demokratis dan pihak panitia menjalankan sesuai prosedur yang ada menjaga netralitas nya harapnya .

 

Sementara kapolsek kalijati Akp teguh sangat mewanti wanti agar para calon kepala desa dan pemilih agar pelaksanaan pilkades ini dalam suasana penuh kegembiraan damài dan tidak tegang apapun hasilnya kita semua harus tetap bersatu menghormati apapun hasil . Lanjut kapolsek saya berharap siapapun yang jadi pemenang dalam pilkades kali harus brani mengundàng calon yang kalah untuk acara bersilaturohmi makan bersama menyàtukàn visi misi bersama sama harapnya .

 

Sementara pihak panitia ujang rohmat saat di minta tanggapan nya dua hari sebelum acara pilkades kepada awak media mengatakan kàmi pihak panitia membatasi peserta pilkadessus pergantian atar waktu tahun 2025 kali ini para pemilih hanya 100 orang pemilih . Adapun para hak pilih di ambil dari warga tiap tiap rt rw ada yang 3 orang ada yang 6 orang sesuai jumlah warga nya sehingga total 100 orang hak pilih. Selanjutnya para hak pilih di tetapkan oleh panitia melalui musawarah panitia. Kalau ternyata hailnya ada kesamaan jumlah suara calon kades maka pihak panitia melakukan penambaha pemilih sejumlah 7 orang , yàng di ambil dari unsur bpd desa jambelaer yang jumlah nya 7 orang . Hal ini sesuai hasil putusàn rapat pànitia dan bpd . Terang nya .

 

Dalam perhitungan cepat pilkades antar waktu ahirnya di menangkan karno dengan perolehan suara cukup signipikan dengan total 53 suara di susul calon no urut 2 dita mulyana dengan meraup suara 38 suara dan terahir no urut 3 syaèpul anwar memperoleh 9 suara dan total suara sah 100 suara . Dengan perolehan hasil suara no urut 2 karno di nyatakan menjadi pemenang dalam pilkades (paw) tàhun 2025 dan akan menjabat selama 2 tahun melànjutkàn sisa waktu tambahan 2 tàhun pendàhulunya nya yàng meninggal dunia .

kemenangan karno jadi kepala desa ( paw ) tahun 2025 ini di sambut warga dan para pendukung nya yang mengucapkan selamat atas kemenangan nya . Ketika di tànya awak media karno siap menjalankan amanah dari rakyat nya saya siap mengundang calon yang kalah untuk acara silaturohmi makan bersama sesuai arahan bapak kapolsek dawuan . Imbuhnya . ( Dipho )

Posting Terkait

Jangan Lewatkan